Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Berikan Materi Wasbang dan PBB  Pelajar SMA 10 Nopember 

    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Berikan Materi Wasbang dan PBB  Pelajar SMA 10 Nopember 

    JEMBER - Dalam mendukung program TNI Masuk Sekolah, Koramil 0824/03 Kalisat berikan materi Peraturan Baris Berbaris (PBB) dan Wawasan Kebangsaan (Wasbang).kepada Pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) 10 Nopember Kalisat.

    Kegiatan dilaksnakan dihalaman dan ruangan sekolah tersebut dengan pemateri Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Serma Budiono.

    Danramil 0824/03 Kalisat Kapten Inf Bambang Hari M dalam wawancaranya membenarkan adanya kegiatan tersebut, dalam rangka memantapkan karakter pelajar SMA 10 Nopember.

    Ini kegiatan merupakan permohonan dari pihak sekolah dalam meningkatkan kedisiplinan dan memberikan wawasan kebangsaan  pelajarnya. Jelas Danramil.

    Sementara itu Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso menyatakan apresiasinya terhadap  kegiatan Pembekalan PBB dan Wasbang tersebut dalam rangka membentuk generasi bangsa yang berkarakter dan berkualitas.

    Pembinaan secara masif dan berkelanjutan merupakan bagian penyiapan generasi bangsa merupakan hal strategis yang merupakan tanggung jawab kita semua. Ujar Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Buka RAT Prikop Kartika...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Membuka Sosialisasi Pengelolaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    Polres Jember Berhasil Menangkap Tersangka Penyebab Tewasnya Wanita Paruh Baya di Tanggul
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Jelang Natal, Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Aparat Terkait, Beri Rasa Aman Jamaah Ibadah Gereja
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Karya Bakti TNI Koramil 0824/24 Ambulu, Bersihkan Aliran Air Dam Dawuhan Desa Sumberejo
    Polres Jember Berhasil Menangkap Tersangka Penyebab Tewasnya Wanita Paruh Baya di Tanggul
    Persoenel Koramil 0824/23 Wuluhan Beri Materi Kedisiplinan LDK Osis SMPN 2
    Pendampingan Posyandu, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari  Bantu Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Budaya Hidup Bersih
    Tak Hanya Dandim 0824/Jember, Para Danramil Jajarannya Juga Kebanjiran Ucapan Selamat Ulang Tahun TNI
    Senam SKJ 88 Bersama TNI Polri, Tingkatkan Kebugaran,  Mantapkan Soliditas Dukung Mitigasi Inflasi
    Kasdim 0824/Jember Inspektur Upacara Bendera, Bacakan Amanat Kasad
    Dandim 0824/Jember RTLH Telah di Selesaikan dan Sudah Dapat Dimanfaatkan Penerima
    Prihatin Maraknya Narkoba: Polres Jember Melalui Satreskoba Gandeng Takmir Masjid Gencarkan Sosialisasi Ruang Pelayanan Anti Narkoba 

    Ikuti Kami